Berita

Spanduk Cagub Mulai Bermunculan
  • Apr 14, 2018
  • tremes

Pemasangan alat peraga kampanye Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah 2018 oleh Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Tremes telah selesai dilakukan pada Jum’at (13/04/2018). Alat peraga kampanye yang secara resmi d… selengkapnya


Keharmonisan Keluarga Benteng Efek Negatif Dari Arus Modernisasi
  • Apr 13, 2018
  • tremes

Kemajuan teknologi dewasa ini telah menyentuh segala aspek kehidupan, dunia yang luas ini seakan tidak memiliki batas lagi. Kejadian di belahan bumi manapun sekarang ini tidak butuh waktu yang lama untuk dapat kita ketahui, s… selengkapnya


Rastra Tidak Layak Konsumsi Diganti 2X24 Jam
  • Apr 13, 2018
  • tremes

Tremes (13/04/2018) Distribusi bantuan sosial beras sejahtera atau bansos rastra Desa Tremes untuk bulan April 2018 di laksanakan pada hari Kamis (12/04/2018) oleh petugas pelaksana distribusi BansosRastra Desa Tremes, Subur … selengkapnya


Kerja Bhakti Warga Semanding Pada Proyek Jembatan
  • Apr 09, 2018
  • tremes

Semanding (09/04/2018) – Pembangunan jembatan penghubung antara Dusun Semanding dengan Dusun Kerok yang membentang di atas sungai telah selesai untuk penganggaran, akan tetapi nilai manfaat yang belum bisa di rasakan secara m… selengkapnya


Mengurangi Angka Pengangguran Di Desa Untuk Mengentaskan Kemiskinan
  • Apr 07, 2018
  • tremes

“Kemiskinan dan pengangguran seperti 2 sisi mata uang yang tidak bisa di pisahkan,” demikian yang di sampaikan oleh Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (DisnakerTrans) Kabupaten Wonogiri ketika di temui oleh admin bers… selengkapnya


Arif Wirawan Potret Pemuda Tangguh
  • Apr 04, 2018
  • tremes

Tremes (04/04/2018) – Keterbatasan fisik bagi sebagian orang menjadikan penghalang untuk melakukan aktivitas sebagaimana layaknya orang yang normal. Apalagi jika aktivitas tersebut membutuhkan pergerakan yang tidak sebagaiman… selengkapnya


Sapu Bersih Peredaran Rokok Tanpa Cukai Dan Spanduk Liar
  • Apr 04, 2018
  • tremes

Tremes (04/04/2018) – Spanduk-spanduk atau baliho yang banyak terpasang di sudut-sudut desa sedikit banyak mengganggu pemandangan kita, apalagi jika pemasangannya secara asal-asalan.  Media iklan yang tujuannya memberikan inf… selengkapnya


Godril Camilan Tradisional Dari Biji Pohon Trembesi
  • Mar 29, 2018
  • tremes

Godril, bagi warga yang tumbuh berkembang sebelum era 90-an akhir dan 2000-an merupakan satu camilan khas teman nonton wayang kulit atau layar tancap di lapangan. Godril yang berasal dari biji buah pohon trembesi ini dahulu g… selengkapnya


Waspada Peredaran Materei Palsu
  • Mar 28, 2018
  • tremes

Tremes (28/03/2018) – Terungkapnya peredaran materei palsu oleh aparat kepolisian membuat masyarakat sedikit lega, karena tidak sedikit masyarakat yang tertipu dengan keberadaan materei abal-abal ini. Sebagaimana di ketahui s… selengkapnya


Semanding Cikal Bakal Dusun Kecambah
  • Mar 26, 2018
  • tremes

Di Dusun Semanding terdapat satu keluarga yang secara turun temurun menggeluti pekerjaan sebagai pedagang kecambah atau toge atau dalam bahasa Jawa sering di sebut dengan “tokolan”. Sampai dengan sekarang ini, aktivitas pedag… selengkapnya


Antusiasme Warga Desa Tremes Dalam Pengobatan Gratis RS Amal Sehat
  • Mar 24, 2018
  • tremes

Tremes (24/03/2018) - Pelaksanaan acara Bhakti Sosial Pengobatan Gratis yang di adakan oleh Rumah Sakit Amal Sehat Slogohimo yang di adakan hari ini di rumah Kadus Sudimoro, Sri Mulyani, mendapat respon positip dari warga Des… selengkapnya


SKCK Zaman Now Bisa Di Proses Secara Online
  • Mar 22, 2018
  • tremes

JAKARTA  - Masyarakat kini tak perlu langsung membayar pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) di kantor polisi. Direktur Hubungan Kelembagaan BRI Sis Apik Wijayanto mengatakan, masyarakat bisa membayar biaya pem… selengkapnya